Home > anak > “Selera” Musik

“Selera” Musik

Biasanya anak ikut mendengarkan musik yang didengarkan oleh orang tuanya. Demikian yang terjadi pada anak saya, sebagaimana dulu terjadi pada saya juga. Dari proses itulah ia mendengarkan lagu Celebrate nya Lake.

Beberapa waktu lalu di tempat les, ia mengajukan Celebrate untuk “proyek” latihan drumnya. Guru lesnya menyetujui dan mendukung. Gurunya sering menyebutnya sebagai anak dengan selera lagu “lawasan” 🙂 Hampir seluruh sesi latihan dilakukan secara online. Baru beberapa minggu belakangan ini saja anak lanang kembali ikut les luring.

Kemarin anak lanang diminta ikut pentas bareng tempat lesnya. Ini pentas kedua buat anak lanang setelah pandemi.

Advertisement
  1. No comments yet.
  1. No trackbacks yet.

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

%d bloggers like this: